Tips cantik dengan 4 hal mudah ini!
Jul 2017
Sebagai remaja yang aktif, tentunya kita harus pinter-pinter bagi waktu antara ngerjain tugas, seru-seruan bareng besties, sampai menjaga kesehatan kulit sehari-hari. Mizzi nggak mau dong penampilan kita jadi kelihatan kusam cuma gara-gara kulit kering? Maka dari itu kita harus merawat kulit kita sejak dini. Mizzi nggak perlu meluangkan banyak waktu untuk merawat kulit kok, cukup simak dan lakukan empat hal mudah berikut ini agar kamu bisa terhindar dari kulit kering!
- Lengkapi kebutuhan mineral
Minum air putih dua liter tiap hari memang udah jadi kewajiban demi mendapatkan tubuh dan kulit yang sehat. Selain air putih, Mizzi juga bisa dapatkan pengganti cairan tubuh dari makanan yang kandungan airnya tinggi seperti buah semangka, jeruk, timun dan selada. Tinggal pilih aja mana yang jadi favoritmu, Mizzi!
- Mandi dengan suhu tepat
Mizzi gemar mandi dengan suhu hangat? Well, meskipun baik untuk kesehatan tetapi terlalu sering mandi air hangat dapat mengikis kelembaban alami kulit, Mizzi. Maka sebaiknya mandilah dengan suhu air hangat 2 kali seminggu dan setelah mandi air hangat gunakan pelembab tubuh agar kulit tetap ternutrisi.
- Lakukan skincare routine
Sekarang ini sudah banyak banget yang menerapkan daily skin care routine dengan tahapan yang berbeda-beda. Nah, buat kamu yang baru memulai untuk menggunakan skin care, pakailah jenis skin care yang memang cocok untuk kulit kamu agar kulit tubuh atau wajah terhindar dari kerusakan atau break out.
- Pakai Izzi Moisturizing Gel Cologne favoritmu
Tahap terakhir ini merupakan yang gak kalah penting dari semua tahapan di atas tadi, Mizzi. Kamu pastinya butuh wewangian yang memiliki tekstur lembut dan aman untuk kulit dong? IZZI Moisturizing Gel Colonge adalah jawabannya. Dengan kandungan aloe vera dan yang membantu membuat kulitmu terasa lembut. IZZI Moisturizing Gel Cologne juga membuatmu jadi makin percaya diri menjalani hari. Selamat mencoba, Mizzi!